kartupos pada awal abad 20

kartu pos lama dari jerman
 

kartupos pada awal abad 20

Ternyata pada awal abad 20 dengan saat ini kartu posnya berbeda. Saat ini lebih banyak kartu pos dengan gambar bunga, monumen atau barang-barang dari sebuah tempat yang khas. Namun ternyata kartu pos pada awal abad 20 ada yang berbentuk gambar-gambar perempuan yang menampilkan keindahan tubuhnya.

Simak koleksi PostMan di Filckr, kita bisa melihat sesuatu yang nyeni dan berbeda dengan kartupos jaman sekarang

Vintage Beauties on PostCard's

Atas